LANGGAM CILEBUT
LANGGAM CILEBUT bermasa yang silam telah kumimpikanbertempat jauh dari tanah masa kecilkuasing dari bising dan temaram yang hingarnamun dekat dengan pagi dan doa burung-burungkuhunjam jantung bumi...
View ArticleSAYA BOSAN BEKERJA
Assalamu'alaikum wr.wb.Saya sempat beberapa kali berpikir, bahwa saya sudah saatnya berhenti bekerja dan segera mengambil program pensiun dini sebelum saya berusia 40 tahun nanti. Lalu kembali ke...
View ArticleKANTOR
ini wajah kantor tempat saya bekerja, setting pada masa penjajahan(sumber: arsip nasional)KANTORdi ruangan inisaya seperti punya nyawatapi entah nyawa siapaatau barangkali saya kerasukanatau saya yang...
View ArticleKEHILANGAN ITU
Assalamu'alaikum wr.wb.Pada Jumat sore, tanggal 2 Agustus 2013, saya kehilangan sebuah motor. Pada sore itu juga saya menceritakannya dalam posting KEHILANGAN.Saya telah sampaikan betapa saya...
View ArticleKENIKMATAN
Assalamu'alaikum wr.wb.Sekian lama menempati rumah petak sewaan, Gareng ingin sekali mempunyai rumah sendiri, yang dalam angan-angannya, meskipun nanti rumahnya kecil, tapi dimilikinya sendiri....
View ArticleYA TUHAN
Ya Tuhan,berikan bangsa ini generasi-generasi yang tangguh generasi yang mengerti hakikat, yang tidak mengenal banyak alasan, dan yang pantang untuk berkilahJadikan mereka generasi yang mampu...
View ArticleDI KETINGGIAN
Assalamu'alaikum wr.wbDI SISI AWANkududuk di sisi awan.. indah, megah, juga sunyi.. dari sudut ini dia turunkan fenomena bernama hujan.. yang berdimensi peruntungan yang melimpah, juga ganasnya air...
View ArticleSATU SAMPAI LIMA
Assalamu'alaikum wr.wb.S A T UPasca penembakan terhadap Bripka Sukardi di depan Gedung KPK, POLRI semakin mawas diri. Seperti yang dilakukan oleh Polres Bogor saat ini. Petugas Satuan Sabhara yang...
View ArticleIDOLA (IDOLANYA MATI BUNUH DIRI)
Assalamu'alaikum wr.wb.Alhamdulillaah, bersyukur sekali menyaksikan Abdul Qodir Jaelani alias Dul sudah membaik pasca kecelakaan maut di ruas jalan tol Jagorawi. Semoga segeralah sembuh, kembali pulih,...
View ArticleIDOLA - 2 (NONTON SKID ROW? NGGAK AH...)
Assalamu'alaikum wr.wb.Skid Row akan menggelar konser di Jakarta. Ini berita yang sangat menggembirakan saya sebagai penggemar musik heavy metal, khususnya musik Skid Row. Ini salah satu grup yang...
View ArticleIDOLA - 3 (TIMNAS U-19)
rasa hormat dan rasa bangga tersemat untuk anak-anakku yang gagah perkasaberjayalah selalu di setiap masadoa kami iringi langkah kalian selamanya--------------------Alhamdulillaah, rasa syukur dan...
View ArticleIDOLA - 4 (KETIKA ANAK SAYA PUNYA IDOLA)
CD Michael Jackson dan Arien Assalamu'alaikum wr.wbFenomena mengidolai seorang bintang biasa melekat pada diri setiap orang. Tidak terkecuali anak saya, Arien. Kekagumannya kepada Michael Jackson...
View ArticleIDOLA - 6 (BEN JOHNSON)
Ini lembaran kliping tentang momen emas Ben Johnson yang saya bikin 25 tahun yang laluAssalamu'alaikum wr.wb.Olimpiade Seoul 1988 menyisakan kenangan manis beberapa saat yang kemudian menjadi pahit...
View ArticleIDOLA - 7 (DULU SAYA SUKA EVERTON)
Assalamu'alaikum wr.wb.Melintas kembali kenangan masa silam. Saat itu saya masih kelas 3 SD. Teringat saat saya rajin membeli tabloid mingguan Tribun Olahraga dan tabloid Bola. Tribun Olahraga terbit...
View ArticleMENGGUNTING UANG
Assalamu'alaikum wr.wbRekan-rekan pernah mendengar tentang kebijakan pemerintah berupa instruksi kepada masyarakat untuk menggunting uang kertas? Hmm, aneh?Ya, itu nyata adanya. Itulah sebuah kebijakan...
View ArticleMETAL DAN HIJRAH
Assalamu'alaikum wr.wbApakah rekan-rekan mengenal grup musik Rotor? Ya, mereka sekumpulan musisi beraliran thrash metal asal Jakarta yang pernah berkibar pada era 1990-an. Grup yang dibentuk tahun...
View ArticleMUSISI DAN HIJRAH
Yuke Sumeru (dok. Majalah Hai)Assalamu'alaikum wr.wb.Saat masih duduk di kelas 2 SMP, di alun-alun Cilacap saya menonton sebuah pertunjukan musik yang pemain bassnya "gila abis". Mainnya keren, ciamik,...
View ArticleHIDUP ITU HANYA SENDA GURAU
“Dan tiadalah kehidupan dunia ini, selain dari main-main dan senda gurau belaka. Dan sungguh kampung akhirat itu lebih baik bagi orang-orang yang bertakwa. Maka tidakkah kamu memahaminya?” (Surah...
View ArticleJAYAKAN SELALU BANGSA INI, ANAK-ANAKKU!
Assalamu'alaikum wr.wbHari Minggu ini saya menunggui anak saya Arien di pemusatan latihan matematikanya, setengah harian. Hari ini jadwalnya tes eliminasi, sebuah agenda rutin bulanan di kelas...
View ArticleKE JAWA
Assalamu'alaikum wr. wb Senin ini saya dan keluarga mudik ke Jawa Tengah. Senin ini memanfaatkan jatah cuti bersama, dan Rabu sampai Jumat-nya saya mengambil jatah cuti reguler. Ada banyak agenda...
View Article